Jika berbicara mengenai iklan mungkin pikiran para blogger akan langsung menuju kepada google adsese memang iklan yang satu ini adalah salah satu iklan yang membayar mahal para publisher nya namun seringkali banyak blogger menghiraukan aturan yang telah google adsense berikan dan akhirnya akun mereka dibanned.
Menjadi publisher iklan berarti anda sudah siap mengikuti peraturan yang telah diberikan oleh si pengiklan oleh karena itu patuhilah peraturan yang telah anda setujui sebelum nya karena pasti sebelum anda menjadi publisher anda telah membaca dan menyetujui peraturan yang diberikan oleh si pengiklan.
![]() |
Pedoman pemasangan iklan |
Bukan bermaksud untuk menggurui tapi saya hanya ingin berbagi informasi bahwa menjadi publisher iklan harus lah mematuhi pedoman dari periklanan yang ada, hampir disemua jasa pengiklanan memiliki aturan masing-masing namun pada umum nya mereka memiliki peraturan yang hampir sama pada disalah satu peraturan nya.
ada beberapa hal yang harus anda perhatikan jika anda ingin diterima menjadi publisher iklan oleh google adsese diamtaranya blog posting di blog anda harus lah menarik , kata dalam setiap artikel harus lebih dari 350 kata per post , dan ada batasan pengunjung yang harus ada tiap hari nya.
untuk kata yang saya garis bawahi setiap pengiklan memang memiliki batasan nya masing-masing dalam alasan mereka pun ingin di untungkan dari banyak nya pengunjung yang datang ke blog anda untuk berkunjung.
mengenai peraturan yang diberikan oleh setiap pengiklan biasanya disana ada beberapa aturan dalam penempatan iklan nya, seperti hal nya google adsense melarang publishernya memasang iklan melayang yang mengganggu pengunjung blog.
hal sepele yang harus anda patuhi tersebut nantinya akan berpengaruh banyak dan google adsense telah memikirkan nya sebelum nya karena dengan memasang iklan yang menggangu pengunjung maka akan menurunkan jumlah pengunjung yang datang di blog anda dan itu akan sangat merugikan bagi pengiklan.
untuk mengetahui syarat dan ketentuan google adsense silahkan baca lebih lanjutnya di https://www.google.com/adsense/localized-terms?hl=in_ID
pedoman pemasangan itu sendiri kurang lebih dari hal-hal berikut:
- Hindari penempatan iklan yang akan menggangu pengunjung blog anda.
- Patuhi peraturan yang diberikan oleh pengiklan anda.
- Buat lah iklan yang ada menjadi tampak serasi denga template atau tema dari blog anda.
- Hindari berbagai macam hal yang akan menyebabkan iklan anda diberhentikan.
nice info n nice blog... teteh yg satu ini aktif juga nge-blog. wow
ReplyDeleteup to date y agan nih
ReplyDeletebw cahtasek.blogspot.com pemula
mantep bang artikelnya keren bro semangat buat berbaginya
ReplyDelete